Polda Bali – Polres Buleleng, Pada hari senin tanggal 23 juli 2018, Pukul 09.30 Wita, bhabin Tritesari Aiptu Ketut SemadaAnggota jajaran Polres Buleleng melaksanakan sambangi Tokoh Masyarakat Desa Tritesari, Kecamatan Banjar.

Pada kesempatan tersebut berbincang bincang tentang sistim keamanan swakarsa mengingat desa Tirtesari mempunyai letak geograpi yang bebukit bukit sekiranya perlu di hidupkan kembali Siskamling menjelang pileg, untuk mengantisipasi tindakan kriminalitas, dan anggota tidak lupa memberikan pesan-pesan kamtibmas utuk ikut serta menjaga keamanan terkait dengan adanya kejadian terorisme yang terjadi di Surabaya, agar warga masyarakat berhati hati terhadap orang yang tidak dikenal sehingga hal tersebut tidak terjadi di desa kita, dan apabila menemukan orang orang yang mencurigakan agar segera menyampaikan kepada pihak kepolisian atau kepala Desa, dan diharapkan agar ketertiban di Desa Tirtesari pada Khususnya dan kecamatan Banjar pada umumnya agar terhindar dari tindakan kriminalitas.

Serta pada kesempatan tersebut bhabin memohon bantuan kepada warga agar tidak menjual minuman beralkohol dan terlibat dalam peredaran narkoba.

Hal Senada juga disampaikan oleh Kapolsek Banjar Kompol Ida Bgs Dedi Januartha,SH,MH, saat dikonfirmasi menjelaskan,” Diharapkan kepada masyarakat agar memperhatikan situasi lingkungannya masing masing serta situasi politik menjelang pemilihan DPR agar tetap aman dan kondusif,” ucap Kapolsek singka

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here